Flavianus Goran Bura
Penulis
Lahir 18 Pebruari 1993 di Desa Lewopao. Sebuah Desa berwajah toleransi di Kecamatan Ile Boleng dimana umat katolik dan umat muslim hidup berdampingan tanpa sekat. Setelah menyelesaikan studi S1 pendidikan Matematika di Univ. PGRI Adi Buana Surabaya, saat ini berdomisili di Lewopao dan memilih menjadi pribadi sederhana yang suka menulis dan mencintai musik.
Tinggalkan Kami Pesan
Silahkan isi formulir pesan, kritik dan saran untuk kami